|

Indonesia Halal Lifestyle Expo & Conference

Informasi kegiatan :
Event merupakan yg kedua kalinya diselenggarakan oleh Indonesia Halal Lifestyle Centre yang memadukan 10 sektor , selama 4 hari mulai tgl 19-22 Okt 2017. Infive dipercaya untuk mengelola stage management di area pameran yg menampilkan fashion show , talkshow , penyanyi, demo make up, demo coffee, penjurian kompetisi.

Tugas dan tanggung Jawab:
Stage management di Exhibition management. Mengelola acara di stage selama 4 hari. memastikan semuanya berjalan dengan baik sesuai schedule, menampilkan pertunjukan dengan kelas Internasional melalui pemilihan tim yg profesional (koreografer , music director , multimedia, lighting, soundsystem, stage construction).

Pencapaian:
Acara berlangsung dengan lancar , aman dan sukses tanpa hambatan dan gangguan dan klien merasa puas.

Similar Posts